Jalankan aplikasi Microsoft Word dan buka dokumen yang akan dibuat kolom koran.
Friday, April 27, 2018
April 27, 2018
Unknown
No comments
Microsoft Word sebagai salah satu aplikasi pengolah kata (word
processor) juga memiliki fitur untuk membuat kolom koran (newspaper
columns). Dengan fitur ini, Anda dapat membuat model konten yang bisa
menyerupai model konten yang terdapat pada koran, jurnal atau majalah.
Berikut ini adalah langkah-langkah yang dapat diikuti untuk membuat
kolom koran di Microsoft Word:
Jalankan aplikasi Microsoft Word dan buka dokumen yang akan dibuat kolom koran.
Blok (sorot) terlebih dahulu tulisan yang akan dibuat kolom koran.
Pastikan Anda berada di tab Page Layout dan kemudian klik tombol
berlabel Columns. Dari daftar drop-down Anda dapat melihat pilihan model
kolom. Anda dapat memilih salah satu atau pilih More Columns untuk
menentukan pemformatan sendiri.
Apabila Anda memilih More Columns, maka jendela Colums ditampilkan.
Pilih tombol berlabel Two di kelompok Presets, tentukan Width dan
Spacing di kelompok Width and spacing dan kemudian klik tombol OK untuk
mengakhiri.
Sekarang tulisan yang Anda sorot (blok) telah berubah menjadi model kolom koran.
Jalankan aplikasi Microsoft Word dan buka dokumen yang akan dibuat kolom koran.
Related Posts:
Pengertian Microsoft Word Pengertian Microsoft Word Microsoft Word adalah sebuah perangkat lunak atau program aplikasi pengolah data berupa huruf atau angka yang dipergunakan untuk keperluan bisnis, pekerjaan, pembuatan laporan, pembuat… Read More
cara membuat kolom koran di wordMicrosoft Word sebagai salah satu aplikasi pengolah kata (word processor) juga memiliki fitur untuk membuat kolom koran (newspaper columns). Dengan fitur ini, Anda dapat membuat model konten yang bisa menyerupai model kont… Read More
Cara Membuat Daftar IsiMemang ada cara manual yang biasa saya buat dalam menyusun Daftar Isi, tapi kadang kurang rapi dan biasanya kita harus mengetik ulang semua Judul item dan sub item yang akan muncul di Daftar Isi. Ternyata setelah saya menc… Read More
Cara Menulis Daftar PustakaA. Penulisan Daftar Pustaka dari Sumber Buku Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menulis daftar pustaka dari sumber buku. Namun, hal paling utama adalah memperhatikan urutan dan tanda bacanya. Berikut adalah urut… Read More
Cara Menggunakan Fungsi Table di word 2016 Membuka kotak dialog Rumus Untuk menambahkan atau memodifikasi rumus dalam Word, Anda harus membuka kotak dialog Rumus. Dalam kotak dialog Rumus, Anda dapat mengedit rumus, memilih format angka, memilih fungsi untuk men… Read More
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment